Saturday, September 8, 2007

AKU MASIH DISINI

jika kita tak pernah bersatu
mengapa kita tak pernah berpisah
mengapa juga aku tak pernah mampu membunuh bayangmu
mungkinkah aku terlalu cinta
hingga semua begitu indah dihadapanku
keburukanmu tidak pernah menjadikan kebencianku
maapkan atas keadaan
aku tak pernah sanggup lupakanmu
meski pedih aku masih tetap disini
menantimu

No comments:

PESEN'S